khasiat dan kandungan beras merah

16 Maret 2021

12 Kandungan Gizi Dalam Setiap Cangkir Beras Merah

Kandungan gizi dalam beras merah tidak bisa kita remehkan. Nyatanya beras merah (Oryza sativa L) memiliki banyak sekali zat gizi yang bermanfaat untuk kesehatan tubuh. Kandungan antosianin pada beras merah memberikan warna merah pada beras dan sebagai antioksidan yang baik untuk kesehatan. Bersa merah memiliki kandungan nutrisi, serat, vitamin dan […]