Asal Nama Bawang Bombay Bawang bombay atau nama latinnya Allium cepa linnaeus merupakan bawang yang memiliki ukuran besar dan kulitnya berwarna kecoklatan. Jika kita perhatikan secara sekilas, bawang bombay memiliki nama yang seperti kota yang ada di India yaitu Mumbai. Padahal penamaan ini tidaka ada hubungannya sama sekali dengan kota […]